YANG LUPUT TAK PERLU DISESALI, YANG ADA COBALAH DISYUKURI...

Aktsam bin shaify pernah menasehati putranya:

"يا بني، من لم يأس على ما فاته وزع بدنه، ومن قنع بما هو فيه قرت عينه"

"Duhai anakku, barangsiapa yang tidak menyesali sesuatu yang gagal ia dapatkan, maka akan lega raganya.

Dan siapa saja yang merasa cukup dengan apa yang ia miliki, niscaya akan sejuk pandangannya."

[Raudhatul `Uqalâ` wa Nuzhatul Fudhalâ` hal. 136]